Langkah pertama, buka foto yang ingin di edit dengan Photoshop
Gandakan Layer dengan menggunakan tombol CTRL + J
Lalu pindah ke mode masking, paling mudah tekan tombol Q,D,B.
Arsir area/daerah yang sobat kehendaki. Nanti jadinya seperti di bawah
*Maaf kalau kurang rapi :3
Tekan tombol Q, dilanjutkan dengan kombinasi tombol Shift+Ctrl+i dan lakukan duplikat pd obyek yg diarsir dengan cara menekan Ctrl + J.
Pilih/aktifkan layer tengah/ layer tengah, lalu tekan kombinasi tombol Ctrl+Shift+U utk menjadikan gambar menjadi hitam putih.
Dan taraaaaaaaaaaaaa liat lah hasilnya, gimana? bagus kan soob? Jika ada yang kurang jelas, silahkan berkomentar di bawah ^^
Post a Comment
-Komen dengan etika yang ada!
-Jika ada link yang mati atau ketidak jelasan, silahkan komentar di bawah ^^
_mariberbagi31.blogspot.com_